www.kevintekno.com |
Hello kali ini kita akan belajar membuat list pada python.
Pengertian List
Contoh:
inilist = ["saya", "adalah", "wibu"]
print(inilist)
Ciri-ciri list
- Urutan list
- Dapat diubah
- Duplikat
Contoh:
inilist = ["pisang", "jeruk", "bawang", "apel", "bawang"]
print(inilist)
Menghitung isi List
Contoh:
thislist = ["mangga", "pisang", "jeruk"]
print(len(thislist))
Hasil nya :
3
Tipe data List
Contoh:
list1 = ["jeruk", "pisang", "apel"]
list2 = [1, 8, 3, 7, 6]
list3 = [True, False, False]
Contoh:
list1 = ["nishimiya", 17, True, 140,]
Mengakses elemen pada list
List dapat kita akses isinya satu persatu dengan menggunakan index yang di awali dengan index [0] ,[1], [2] dst.
Index hanya bisa ditulis menggunakan integer dengan kata lain jika kalian menulis index menggunakan selain integer akan terjadi error
Contoh :
hewan = ['ayam', 'bebek', 'cicak', 'gajah', 'kuda']
# item pertama
print(hewan[0]) # ayam
# item ke 3
print(hewan[2]) # cicak
# item ke 4
print(hewan[4]) # kuda
# List bersarang
n_list = ["Saya suka hewan", [2, 0, 1, 5]]
# Index bersarang
print(n_list[0][2])
print(n_list[1][3])
Hasil :
ayam
cicak
kuda
y
5
>
Mengakses index dari belakang
Untuk akses index dari yang paling belakang kita bisa menggunakan negatif, yang di awali dengan negatif 1/ [-1]
Contoh :
hewan = ['ayam', 'bebek', 'cicak', 'gajah', 'kuda']
# item pertama dari belakang
print(hewan[-1]) # kuda
# item ke 3 dari belakang
print(hewan[-3]) # cicak
Hasil :
kuda
cicak
>
List slicing Python
Kita dapat mengakses list menggunakan operator slicing :.
Contoh :
# List slicing
my_list = ['panda','entok','kuda','itik','ayam','burung']
# mencetak index 2 sampai 4
print(my_list[2:5])
# mencetak index 5 to selesai
print(my_list[3:])
# mencetak dari awal hingga akhir
print(my_list[:])
Hasil :
['kuda', 'itik', 'ayam']
['itik', 'ayam', 'burung']
['panda', 'entok', 'kuda', 'itik', 'ayam', 'burung']
>
Menambah/mengubah elemen list
Element di dalam list dapat di ubah dan disimpan tidak seperti tuple
Kita dapat mengubah list menggunakan operator =
Contoh :
#Mengubah list
tambah = [4, 9, 2, 0]
# mengubah item pertama
tambah[0] = 1
print(tambah)
# mengubah item kedua hingga keempat
tambah[1:4] = [3, 5, 7]
print(tambah)
Hasil :
[1, 4, 6, 8]
[1, 3, 5, 7]
>
Kita dapat menambahkan item menggunakan operator append(), dan untuk menambahkan beberapa item sekaligus kita bisa menggunakan operator extend()
Contoh :
# Appending and Extending lists di Python
tambah = [5, 7, 9]
tambah.append(8)
print(odd)
tambah.extend([9, 11, 13])
print(odd)
Hasil :
[5, 7, 9, 8]
[5, 7, 9, 8, 9, 11, 13]
>
Menghapus item dari list
Kita bisa menghapus list menggunakan perintah del di lanjutkan dengan nama variabel list
Contoh :
# menghapus list items
my_list = ['b', 'e', 'b', 'a', 'n', 'h', 'i','d','u','p']
# delete satu item
del my_list[2]
print(my_list)
# delete beberapa item
del my_list[0:4]
print(my_list)
# delete seluruh list
del my_list
# Error: List not defined
print(my_list)
Hasil :
['b', 'e', 'a', 'n', 'h', 'i', 'd', 'u', 'p']
['h', 'i', 'd', 'u', 'p']
Traceback (most recent call last):
File "<string>", line 18, in <module>
NameError: name 'my_list' is not defined
Kita dapat menggunakan remove() untuk menghapus item yang ditentukan atau pop() untuk menghapus item pada index yang ditentukan.
Jika index dari pop() tidak di tentukan makan method tersebut akan menghapus data yang paling terakhir.
Untuk menghapus seluruh isi list kita dapat menggunakan metode clear()
Contoh :
my_list = ['b', 'e', 'b', 'a', 'n', 'h', 'i','d','u','p']
my_list.remove('b')
# Output: [ 'e', 'b', 'a', 'n', 'h', 'i','d','u','p']
print(my_list)
# Output: 'e'
print(my_list.pop(1))
# Output: [ 'b', 'a', 'n', 'h', 'i','d','u','p']
print(my_list)
# Output: 'p'
print(my_list.pop())
# Output: [ 'b', 'a', 'n', 'h', 'i','d','u']
print(my_list)
my_list.clear()
# Output: []
print(my_list)
Hasil :
['e', 'b', 'a', 'n', 'h', 'i', 'd', 'u', 'p']
b
['e', 'a', 'n', 'h', 'i', 'd', 'u', 'p']
p
['e', 'a', 'n', 'h', 'i', 'd', 'u']
[]
Beberapa metode list beserta penjelasan
Berikut adalah metode yang sangat berguna untuk mengelola list.
Methods | Descriptions |
---|---|
append() | menambahkan elemen ke akhir List |
extend() | menambahkan semua elemen daftar ke list lain |
insert() | menyisipkan item pada indeks yang ditentukan |
remove() | menghapus item dari list |
pop() | mengembalikan dan menghapus elemen pada indeks yang diberikan |
clear() | menghapus semua item dari list |
index() | mengembalikan indeks item pertama yang cocok |
count() | mengembalikan hitungan jumlah item yang dilewatkan sebagai argumen |
sort() | mengurutkan item dalam list dalam urutan menaik |
reverse() | membalikkan urutan item dalam list |
copy() | mengembalikan salinan daftar yang dangkal |
Macam-macam array pada python.
- List adalah kumpulan data yang tersusun dan dapat diubah. Memungkinkan nilai duplikat.
- Tuple adalah kumpulan data yang dipesan dan tidak dapat diubah. Memungkinkan nilai duplikat.
- Set adalah kumpulan data yang tidak berurutan dan tidak terindeks. Tidak terdapat nilai duplikat.
- Dictionary adalah kumpulan data yang tersusun dan dapat diubah. Tidak terdapat nilai duplikat.